Nahda Hanika Sari

Nahda Hanika Sari, P0315144021 (2018) Nahda Hanika Sari. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Riau.

[img] Text
NAHDA HANIKA SARI ( CD).pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
Official URL: http://repository.pkr.ac.id/

Abstract

Asma bronkhial merupakan penyakit penyakit genetik ataupun alergi yang banyak terjadi dimasyarakat.. Data RSUD Arifin Achmad terdapat data pada tahun 2017 penyakit asma sebanyak 18 orang diperingkat 7 dari 10 penyakit yang ada diruang paru dari jumlah total pasien 790 orang pada tahun 2017. Asma merupakan penyakit inflamasi kronik saluran pernapasan yang ditandai dengan adanya suara wheezing, batuk dan sesak napas didada. Adapun tujuan dari studi kasus ini ialah untuk menerapkan asuhan keperawatan pada pasien dengan penyakit asma bronkhial yang meliputi pengkajian, penegakkan diagnosa keperawatan, intervensi keperawatan, melakukan implementasi keperawatan dan evaluasi keperawatan. Penatalaksanaan penyakit asma bronkhial salah satunya adalah mengajarkan klien cara batuk efektif dan tarik napas dalam. Setelah dilakukan asuhan keperawatan selama 3x24 jam masalah sudah teratasi. Diharapkan keluarga dan klien selalu menjaga lingkungan dan menghindari faktor faktor yang menyebabkan asma timbul lagi

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: keperawatan, Asma bronkhial, sesak napas
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: budi fedriwan poltekkes riau
Date Deposited: 09 Jul 2020 04:12
Last Modified: 09 Jul 2020 04:12
URI: http://repository.pkr.ac.id/id/eprint/267

Actions (login required)

View Item View Item