Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny.S Di Praktik Mandiri Bidan Zurrahmi Kota Pekanbaru.

putri alfasana harahap, P032115401070 (2024) Asuhan Kebidanan Komprehensif Pada Ny.S Di Praktik Mandiri Bidan Zurrahmi Kota Pekanbaru. Diploma thesis, poltekkes kemenkes riau.

[img] Text
cover_putri alfasana harahap_P032115401070_D3 kebidanan_2024.pdf

Download (610kB)
[img] Text
abstrak_putri alfasana_P032115401070_D3 kebidanan_2024.pdf

Download (355kB)
[img] Text
BAB I_putri alfasana harahap_P032115401070_D3 kebidanan_2024.pdf
Restricted to Registered users only

Download (367kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II_putri alfasana harahap_P032115401070_d3 kebidanan_2024.pdf
Restricted to Registered users only

Download (809kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III_putri alfasana harahap_P032115401070_D3 kebidan_2024.pdf
Restricted to Registered users only

Download (181kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV_Putri alfasana harahap_P032115401070_D3 kebidanan_2024.pdf
Restricted to Registered users only

Download (583kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V_putri alfasnaa harahap_p032115401070_D3 kebidanan_2024.pdf
Restricted to Registered users only

Download (181kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka_putri alfasana_P032115401070_d3 kebidanan_2024.pdf

Download (449kB)
[img] Text
lampiran_putri alfasana_P032115401070_d3 kebidanan_2024.pdf

Download (240kB)
Official URL: http://repository.pkr.ac.id/

Abstract

Salah satu cara untuk mencegah dan mengatasi komplikasi kehamilan, persalinan, neonatus, nifas dan KB adalah asuhan kebidanan secara komprehensif. Keberhasilan program kesehatan ibu dapat dinilai dari indikator utama kematian ibu (AKI).Salah satu bentuk asuhan yang digunakan untuk menekan AKI dapat dilakukan oleh bidan dengan metode Continuity of Midwifery Care (CoMC). Salah satu upaya pencegahan dan penanganan komplikasi dalam kehamilan, persalinan, nifas, dan neonatus adalah dengan asuhan kebidanan yang berkesinambungan. Laporan ini bertujuan untuk memberikan asuhan dari masa kehamilan trimester III, persalinan, nifas, dan neonatus dengan pendokumentasian SOAP pada Ny.S di PMB Zurrahmi Kota Pekanbaru. Asuhan kebidanan ini dilaksanakan dari bulan November 2023 s/d Desember 2023. Pada kontak pertama dengan Ny S G3P2A0H2 usia kehamilan 34 minggu dengan Kehamilan Resiko Tinggi (KRT) dengan usia Ibu terlalu tua > 35 tahun,terlalu lama hamil lagi >10 th, dengan total skor 10. Asuhan berupa kunjungan hamil 4 kali,Kunjungan nifas 4 kali, kunjungan neonatus 3 kali.Pada saat persalinan massase punggung dan teknik relaksasi.Bayi lahir dengan jenis kelamin perempuan, berat badan 3100 gram, panjang badan 48 cm. Saat kunjungan nifas keluhan yang didapatkan mulas, nyeri pada bekas jahitan, tetapi keluhan tersebut dapat diatasi dengan pendidikan kesehatan dan mengajarkan ibu senam nifas, serta asuhan perawatan luka sehingga masalah dapat diatasi. Pada kunjungan neonatus hari ke28 terjadi peningkatan berat badan bayi 700 gram. Di harapkan tenaga kesehatan khususnya bidan dapat melakukan asuhan kebidanan secara berkelanjutan dan berkesinambungan sesuai dengan standar asuhan pelayanan kebidanan dimulai dari masa kehamilan, persalinan, nifas dan neonatus. Kata kunci : Kehamilan, Persalinan, Nifas, Neonatus,dan asuhan kebidanann Komprehensif

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Kehamilan, Persalinan, Nifas, Neonatus,dan asuhan kebidanann Komprehensif
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Depositing User: kebidanan 2024 PKR
Date Deposited: 30 Sep 2024 01:33
Last Modified: 30 Sep 2024 01:33
URI: http://repository.pkr.ac.id/id/eprint/5003

Actions (login required)

View Item View Item