Faktor–Faktor Yang Berhubungan Dengan Tindakan Sectio Caesarea Di RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau Periode Januari-Desember 2018

ASTUTI MAYANA, P031815301003 (2019) Faktor–Faktor Yang Berhubungan Dengan Tindakan Sectio Caesarea Di RSUD Arifin Achmad Provinsi Riau Periode Januari-Desember 2018. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Riau.

[img] Text
COVER.docx

Download (23kB)
[img] Text
ABSTRAK BAHASA INDONESIA.docx
Restricted to Registered users only

Download (16kB) | Request a copy
[img] Text
BAB I.docx
Restricted to Registered users only

Download (38kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.docx
Restricted to Registered users only

Download (47kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.docx
Restricted to Registered users only

Download (31kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.docx
Restricted to Registered users only

Download (31kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.docx
Restricted to Registered users only

Download (42kB) | Request a copy
Official URL: http://lib.pkr.ac.id/

Abstract

World Health Organization (WHO) mempertimbangkan rata-rata tindakan sectio caesarea berkisar 5% sampai 15%. Faktor-Faktor yang mempengaruhi tindakan Sectio Caesarea dibagi menjadi dua yaitu indikasi ibu (panggul sempit, tumor jalan lahir, plasenta previa, ruptur uterus, diabetes, riwayat obstetri yang buruk, riwayat sesksio cesarea, infeksi hipervirus tipe II. Indikasi janin (letak janin yang tidak stabil tidak bisa dikoreksi, presentasi bokong, penyakit atau kelainan berat pada janin seperti eritoblastosis atau retardasi pertumbuhan yang nyata, gawat janin)(Morita,2018). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan tindakan Sectio Caesarea di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru periode Januari-Desember 2018. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif analitik dengan rancangan cross sectional, Penelitian ini dilakukan di RSUD Arifin Achmad. Populasi dalam penelitian ini adalah semua ibu bersalin di RSUD Arifin Achmad periode Januari-Desember 2018. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 531 orang ibu hamil yang diambil dengan menggunakan teknik total sampling. Instrumen pengumpulan data menggunakan lembar isian. Analisis data menggunakan uji chi-square dengan derajat kepercayaan 95%. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan PEB (P= 0.00), riwayat SC p= 0.00), CPD (p= 0.00), gawat janin (P=0,00), malpresentasi (P=0,00), dan plasenta previa (P=0,00) dengan sectio caesarea, tidak ada hubungan solutio plasenta (P=146) terhadap sectio caesarea. Oleh karena itu diharapkan kepada bagian administrasi RSUD Arifin Achmad khususnya diruang Teratai untuk melengkapi data seluruh ibu yang bersalin di buku registrasi.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: sectio caesarea, faktor-faktor SC
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Depositing User: Irul Dzikrullah
Date Deposited: 17 Mar 2020 02:37
Last Modified: 24 Jun 2022 04:15
URI: http://repository.pkr.ac.id/id/eprint/93

Actions (login required)

View Item View Item