PENERAPAN TERAPI BERMAIN FINGER PAINTING UNTUK MENINGKATKAN MOTORIK HALUS PADA ANAK USIA PRASEKOLAH DI RAUDHATUL ATHFAL AKBAR
NUR PUTRI NOVIYANTI, P031914401024 (2022) PENERAPAN TERAPI BERMAIN FINGER PAINTING UNTUK MENINGKATKAN MOTORIK HALUS PADA ANAK USIA PRASEKOLAH DI RAUDHATUL ATHFAL AKBAR. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Riau.
COVER.pdf
Download (136kB)
DAFTAR RIWAYAT HIDUP.pdf
Download (111kB)
LEMBAR PERSETUJUAN.pdf
Download (57kB)
LEMBAR PENGESAHAN.pdf
Download (39kB)
PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN.pdf
Download (58kB)
ABSTRAK.pdf
Download (173kB)
KATA PENGANTAR.pdf
Download (90kB)
DAFTAR ISI.pdf
Download (191kB)
DAFTAR TABEL.pdf
Download (89kB)
DAFTAR LAMPIRAN.pdf
Download (89kB)
BAB 1 PENDAHULUAN.pdf
Restricted to Registered users only
Download (396kB)
BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only
Download (331kB)
BAB 3 METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only
Download (188kB)
BAB 4 HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only
Download (230kB)
BAB 5 PENUTUP.pdf
Restricted to Registered users only
Download (160kB)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (381kB)
LAMPIRAN.pdf
Download (3MB)
Abstract
Nur Putri Noviyanti (2022). Penerapan Terapi Bermain Finger Painting Untuk Meningkatkan Motorik Halus Pada Anak Usia Prasekolah Di Raudhatul Athfal Akbar. Karya Tulis Ilmiah Studi Kasus, Program Studi DIII Keperawatan, Jurusan Keperawatan, Politeknik Kesehatan Kemenkes Riau. Pembimbing ( I ) Magdalena, SST , M.Kes ( II ) R. Sakhnan , SKM , M.Kes
Latar Belakang: Anak Prasekolah merupakan anak yang sedang menjalani proses perkembangan yang sangat pesat. Perkembangan motorik halus sangat mempengaruhi perkembangan lainnya.jika motorik halus anak kurang stimulasi,akan mengakibatkan anak jadi tidak percaya diri yang menyebabkan anak mengalami penurunan prestasi .kegiatan yang diharapkan untuk dapat menstimulasi motorik halus adalah kegiatan finger painting.Tujuan Penelitian:. Untuk mengetahui peningkatan motorik halus pada anak usia prasekolah di Raudhatul Athfal Akbar setelah dilakukan terapi bermain Finger Painting. Metode Penelitian: Penelitian ini adalah deskriptif studi kasus dengan 2 subyek , dilakukan pada 13 -15 April 2022 dilanjutkan 18-19 April 2022 dilakukan selama 6 hari ( 1 hari observasi awal , 5 hari intervensi ) .Penelitian ini menggunakan tekhnik observasi dengan menggunakan uji DDST. Data disajikan dalam bentuk naratif. Hasil Penelitian : hasil uji DDST sebelum intervensi subyek I mengalami delayed dan subyek II juga mengalami delayed sebab kurangnya perhatian dan stimulasi dari orangtua. Setelah dilakukan intervensi subyek I mengalami peningkatan pada motorik halus ,subyek II juga mengalami peningkatan motorik halus. Kesimpulan: Hasil penelitian menunjukkan peningkatan motori halus pada anak usia prasekolah setelah dilakukan intervensi finger painting. Saran: Diharapkan terapi finger painting ini diterapkan disetiap lembaga pendidikan agar nantinya motorik halus anak didik akan berkembang sesuai dengan usia anak.
| Dosen Pembimbing: | UNSPECIFIED |
|---|---|
| Item Type: | Thesis (Diploma) |
| Uncontrolled Keywords: | Finger Painting, Motorik Halus, Anak Usia Prasekolah |
| Subjects: | R Medicine > RJ Pediatrics R Medicine > RJ Pediatrics > RJ101 Child Health. Child health services |
| Depositing User: | keperawata 2021 pkr |
| Date Deposited: | 13 Jul 2022 04:10 |
| Last Modified: | 13 Jul 2022 04:10 |
| URI: | https://repository.pkr.ac.id/id/eprint/2681 |
