ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF TERDADAP NY.Y DI PRAKTIK MANDIRI BIDAN ROSITA KOTA PEKANBARU

ELVI WULANDARI, ELVI WULANDARI (2020) ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF TERDADAP NY.Y DI PRAKTIK MANDIRI BIDAN ROSITA KOTA PEKANBARU. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Riau.

[img] Text
COVER.pdf

Download (35kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN LTA.pdf

Download (140kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (93kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf
Restricted to Registered users only

Download (146kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (88kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (153kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (546kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (133kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (522kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (93kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (89kB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
Official URL: http://repository.pkr.ac.id

Abstract

KEMENTRIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES RIAU PROGRAM STUDI DIII KEBIDANAN LAPORAN TUGAS AKHIR, APRIL 2020 ELVI WULANDARI ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF TERDADAP NY.Y DI PRAKTIK MANDIRI BIDAN ROSITA KOTA PEKANBARU. x+126 Halaman, 5 tabel, 8 lampiran ABSTRAK Kesehatan ibu dan anak merupakan salah satu prioritas utama pembangunan kesehatan di Indonesia dan dibutuhkan asuhan kebidanan secara berkesinambungan (Continuity of Care), asuhan kebidanan bertujuan untuk mengetahui tumbuh kembang janin mulai dari kehamilan, persalinan, nifas dan neonatus. Asuhan kebidanan berkesinambungan ini dilakukan dari bulan November 2019 sampai Januari 2020 pada Ny. Y G2P1A0H1 dimulai dari usia kehamilan 36 minggu sampai dengan usia kehamilan 39-40 minggu dengan masalah ISPA kemudian melakukan asuhan kehamilan 10T dan masalah dapat teratasi. Asuhan persalinan berjalan dengan normal, pertolongan persalinan sesuai APN dengan masalah nyeri dan terdapat laserasi derajat 2, dengan menggunakan teknik pengurangan rasa nyeri menghadirkan pendamping, melakukan pernafasan efektif dan menggunakan bola persalinan dengan lama persalinan adalah 8 jam 25 menit. Bayi lahir spontan BB : 3.700 gram, perdarahan ±100 cc, kontraksi baik, plasenta lahir lengkap. Pada masa nifas P2A0H2 dengan ASI yang sedikit keluar dan nyeri bekas jahitan perineum, diberikan asuhan pijat oxytosin, kompres dingin, memberi ibu kuisioner EPDS dan senam nifas masalah pada masa nifas dapat teratasi dan ibu memutuskan untuk menggunakan metode KB alami. Pada masa neonatus dengan masalah ikterik fisiologis, miliariasis dan penurunan berat badan, dilakukan asuhan sesuai kebutuhan serta pijat bayi dan Perawatan bayi. BB meningkat menjadi 3.900 gram. PMB Rosita agar tetap menjaga asuhan kebidanan secara berkesinambungan mulai dari masa hamil, bersalin, nifas, neonatus serta Keluarga Berencana (KB). Kata Kunci : Asuhan kebidanan, hamil, bersalin, nifas, neonatus Referensi : 23 Referensi (2009-2019)

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Asuhan kebidanan, hamil, bersalin, nifas, neonatus
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Depositing User: mahasiswa pkr polkemri
Date Deposited: 27 Aug 2020 07:47
Last Modified: 27 Aug 2020 07:47
URI: http://repository.pkr.ac.id/id/eprint/1090

Actions (login required)

View Item View Item