Relationship of Parent’s Knowledge About Toilet Training with the Ability of 1 - 5 Years Agency in Conducting Toilet Training in the Ibnu Sina Kids, Pekanbaru City

Melly, Melly (2019) Relationship of Parent’s Knowledge About Toilet Training with the Ability of 1 - 5 Years Agency in Conducting Toilet Training in the Ibnu Sina Kids, Pekanbaru City. JPK: Jurnal Proteksi Kesehatan, 8 (2). pp. 36-43. ISSN 2715-1115

[img] Text
document (7).pdf

Download (433kB)
Official URL: https://jurnal.pkr.ac.id/index.php/JPK/article/vie...

Abstract

Abstrak Di Indonesia diperkirakan jumlah balita mencapai 30% dari 250 juta jiwa penduduk Indonesia. Menurut survei Kesehatan Rumah Tangga Nasional tahun 2012 jumlah balita yang susah mengontrol BAB dan BAK di usia sampai prasekolah mencapai 75 juta anak, Menurut Riset Kesehatan Dasar Anak (Riskesdas, 2010), diperkirakan jumlah balita yang susah mengontrol BAB dan BAK serta BAB dan BAK disembarang tempat sampai usia prasekolah mencapai 46% anak dari jumlah balita yang ada di Indonesia. Fenomena ini dipicu karena banyak hal yaitu pengetahuan orang tua yang kurang tentang cara melatih BAB dan BAK pada saat anak usia toddler, pemakaian diapers atau popok sekali pakai. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan pengetahuan orang tua tentang Toilet Training Article Info Article history Received date: 2019-11-19 Revised date: 2019-11-27 Accepted date: 2019-11-28 JPK: Jurnal Proteksi Kesehatan Vol.8, No.2, November 2019, pp 35-43 ISSN 2715-1115 (Online), ISSN 2302-8610 (Print) 36 Melly and mellykamal28@gmail.com dengan kemampuan anak usia 1 – 5 Tahun dalam melakukan Toilet Training di TK Ibnu Sina Kids Kota Pekanbaru. Penelitian ini menggunakan metode cross sectional. Populasi pada penelitian ini adalah orang tua yang mempunyai anak usia 1-5 tahun dengan jumlah sampel 30 orang . Hasil univariat menunjukkan Pengetahuan orang tua anak usia 1 – 5 Tahun di TK Ibnu Sina Kids yaitu pengetahuan Baik sebanyak 19 orang (63.3%), dan kemampuan anak usia 1 – 5 Tahun di TK Ibnu Sina Kids dalam melakukan Toilet Training yaitu tidak mandiri sebanyak 18 orang anak (60,0%). Hasil bivariat menunjukkan ada hubungan yang signifikan antara pengetahuan orang tua dengan kemampuan anak usia 1 – 5 Tahun dalam melakukan toilet training, hasil uji statistik menunjukkan (P Value=0,018). Ibu perlu dibekali pengetahuan dan keterampilan agar mengerti dalam mengajari anak khususnya latihan eliminasi, sehingga dapat bersikap positif dalam membimbing tumbuh kembang anak secara baik. Kata Kunci Kemampuan Anak, Pengetahuan, Toilet Training

Item Type: Article
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: Melly Kamal
Date Deposited: 02 May 2023 01:26
Last Modified: 02 May 2023 01:26
URI: http://repository.pkr.ac.id/id/eprint/3511

Actions (login required)

View Item View Item