Penerapan Diet Rendah Garam Dalam Penurunan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Lansia Di Wilayah Kerja Puskesmas Garuda

NURUL FAZILLA YUMRA, P031914401064 (2022) Penerapan Diet Rendah Garam Dalam Penurunan Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Lansia Di Wilayah Kerja Puskesmas Garuda. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Riau.

[img] Text
Cover KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf

Download (190kB)
[img] Text
Abstrak KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf

Download (170kB)
[img] Text
Lembar Pengesahan KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf

Download (202kB)
[img] Text
Kata Pengantar KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf

Download (295kB)
[img] Text
Daftar Isi KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf

Download (324kB)
[img] Text
BAB 1 KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf
Restricted to Registered users only

Download (391kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 2 KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf
Restricted to Registered users only

Download (345kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3 KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf
Restricted to Registered users only

Download (292kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4 KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf
Restricted to Registered users only

Download (441kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5 KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf
Restricted to Registered users only

Download (166kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf

Download (174kB)
[img] Text
Lampiran KTI Nurul Fazilla Yumra.pdf

Download (2MB)

Abstract

Hipertensi merupakan salah satu Penyakit Tidak Menular (PTM) yang menjadi suatu masalah kesehatan yang serius di masyarakat dan perlu diwaspadai. Hipertensi tidak hanya beresiko tinggi menderita penyakit jantung, tetapi juga menderita penyakit lain seperti saraf, ginjal dan pembuluh darah dan makin tinggi tekanan darah, makin besar resikonya (Price,2015). Tujuan dari penulisan karya ilmiah ini adalah untuk mengetahui penurunan tekanan darah pada lansia dengan Hipertensi sebelum dan sesudah dilakukan diet rendah garam. Penelitian ini adalah deskriptif studi kasus dengan 2 subyek penelitian dan dilakukan pada 17-23 April 2022. Penelitian ini menggunakan teknik wawancara bebas terpimpin dalam pengambilan data dengan instrumen yang telah dipersiapkan sebelumnya. Data disajikan dalam bentuk narasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa subyek 1 sebelum dilakukan penerapan diet rendah garam yaitu 160/90 mmHg dan setelah dilakukan penerapan diet rendah garam yaitu 130/70 mmHg. Sedangkan pada subyek 2 sebelum dilakukan penerapan diet rendah garam yaitu 160/80 mmHg dan setelah dilakukan penerapan diet rendah garam yaitu 140/90 mmHg. Di harapkan pada penderita hipertensi untuk bisa menerapkan diet rendah garam dengan baik agar mendapatkan hasil yang maksimal dalam menurunkan asupan natrium dan tekanan darah tinggi. Rekomendasi untuk penelitian selanjutnya adalah dengan meningkatkan penerapan diet rendah garam pada penderita hipertensi lansia di wilayah puskesmas. Kata Kunci : Hipertensi, Kepala Berdenyut, Diet Rendah Garam.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Hipertensi, Kepala Berdenyut, Diet Rendah Garam.
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: jurusan keperawatan
Date Deposited: 18 Jul 2022 07:06
Last Modified: 18 Jul 2022 07:06
URI: http://repository.pkr.ac.id/id/eprint/2696

Actions (login required)

View Item View Item