PENERAPAN PEMBERIAN AIR KELAPA MUDA UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS PEKAN HERAN

Nurhamimah, P032024472030 (2023) PENERAPAN PEMBERIAN AIR KELAPA MUDA UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA HIPERTENSI DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS PEKAN HERAN. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Riau.

[img] Text
COVER.pdf

Download (161kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (194kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (309kB)
[img] Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (263kB)
[img] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (309kB)
[img] Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (295kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (802kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (189kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (239kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (152kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (391kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)
Official URL: http://repository.pkr.ac.id/

Abstract

Nurhamimah(2023). Pemberian Air Kelapa Muda Untuk Menurunkan Tekanan Darah Pada Lansia Hipertensi Di Wilayah Kerja UPTD Puskesmas Pekan Heran. Karya Tulis ILmiah, Program Studi DIII Keperawatan Di Luar Kampus Utama, Jurusan Keperawatan, Politeknik Kesehatan Kemenkes Riau. Pembimbing (I) Ns. Sety Julita M, Kep. Pembimbing (II) Ns. Yulianto, S.Kep.,M. Pd, MPH Hipertensi merupakan suatu keadaan Ketika tekanan darah di pembuluh darah meningkat secara kronis dengan tekanan sistolik >140 mmHg dan tekanan diastolic >90 mmHg. Prevalensi hipertensi di seluruh dunia menurut World Health Organization (WHO) sebesar 22% dari total penduduk di dunia.Tujuan penelitian ini mengidentifikasi keefektipan air kelapa muda untuk menurunkann tekanan darah. pemberian air kelapa muda sebanyak 250ml perhari dilakukan selama 6 hari berturut-turut, yaitu dilakukan pada tanggal 12 sampai 17 mei 2023. Metode yang dilakukan di Desa Pekan Heran Jl..Raya Pasar Minggu Pekan Heran Pukul 08.00 wib. Pada subjek yang mengalami Riwayat hipertensi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mengkonsumsi air kelapa muda terdapat penurunan tekanan darah 170 mmhg menjadi 165 mmHg. sesudah memberikan air kelapa muda dan hasil observasi berupa pertanyaan tentang kondisi yang dialami subjek. Saran untuk penelitian selanjutnya penelitian ini dapat dijadikan informasi dalam penelitian selanjutnya dan diharapkan peneliti dapat melKUKn penelitian yang komprehensif tentang manfaat pemberian air kelapa muda. Kata kunci : Penerapan, air kelapa muda, hipertensi

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Penerapan, air kelapa muda, hipertensi
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Depositing User: jurusan keperawatan
Date Deposited: 15 Jul 2023 08:02
Last Modified: 14 Sep 2023 03:17
URI: http://repository.pkr.ac.id/id/eprint/3783

Actions (login required)

View Item View Item