Issaniah, P032015301048 (2021) Efektivitas Pemberian Jus Jambu Biji Merah Dan Jus Bayam Merah Terhadap Kenaikan Kadar Hemoglobin Ibu Hamil Anemia Trimester II Di UPTD Puskesmas Sidomulyo Kota Pekanbaru. Diploma thesis, Poltekkes Kemenkes Riau.
Text
1. COVER.pdf Download (16kB) |
|
Text
2. Lembar Pengesahan.pdf Download (97kB) |
|
Text
3. ABSTRAK.pdf Download (14kB) |
|
Text
4. ABSTRACT.pdf Download (10kB) |
|
Text
5. KATA PENGANTAR.pdf Download (150kB) |
|
Text
6. DAFTAR ISI.pdf Download (21kB) |
|
Text
7. BAB I.pdf Restricted to Registered users only Download (274kB) | Request a copy |
|
Text
8. BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (410kB) | Request a copy |
|
Text
9. BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (172kB) | Request a copy |
|
Text
10. BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (133kB) | Request a copy |
|
Text
11. BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (285kB) | Request a copy |
|
Text
12. BAB VI.pdf Restricted to Registered users only Download (115kB) | Request a copy |
|
Text
13. DAFTAR PUSTA.pdf Download (135kB) |
|
Text
14. Lampiran.pdf Download (4MB) |
Abstract
Kadar hemoglobin di bawah normal dapat menyebabkan anemia. Salah satu cara untuk meningkatkan kadar hemoglobin adalah dengan mengkonsumsi jus jambu biji merah dan jus bayam merah. Tujuan penelitian untuk mengetahui efektivitas pemberian jus jambu biji merah dan jus bayam merah terhadap kenaikan kadar hemoglobin ibu hamil anemia. Penelitian ini dilakukan bulan Januari sampai dengan Mei 2021 di Puskesmas Sidomulyo Kota Pekanbaru dengan jenis penelitian Quasy Eksperiment dandesain Two Group Pretest and Posttest. Populasi adalah seluruh ibu hamil anemia trimester II di Puskesmas Sidomulyo Kota Pekanbaru pada bulan Maret sampai dengan April 2020 berjumlah 25 ibu hamil. Pengambilan sampel menggunakan purposive sampling sebanyak 20 orang ibu hamil. Metode pengumpulan data dengan metode observasi, menggunakan instrument lembar observasi. Analisa data dengan uji t-independen dengan derajat kepercayaan 95%. Hasil penelitian didapatkan rata-rata kenaikan kadar hemoglobin ibu hamil yang diberikan jus jambu biji merah adalah 0,290 gr/dl (SD=0,5763) dan pada ibu hamil yang diberikan jus bayam merah adalah1,430 gr/dl (SD=1,430). Hasil uji statistic didapatkan ada perbedaan kenaikan kadar hemoglobin antara ibu yang diberikan jus jambu biji merah dan jus bayam merah dengan (p-value = 0,031). Dimana jus bayam merah lebih efektif untuk menaikan kadar hemoglobin ibu hamil. Disarankan kepada tenaga kesehatan khususnya pelaksana asuhan kebidanan untuk dapat memberikan edukasi tentang manfaat jus bayam merah dan jus jambu biji merah sebagai alternatif untuk meningkatkan kadar hemoglobin.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Jus Jambu Biji Merah, Jus Bayam Merah, Kadar Hemoglobin, Ibu Hamil TM II |
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Depositing User: | jurusan kebidanan pkr |
Date Deposited: | 09 Jul 2021 02:21 |
Last Modified: | 09 Jul 2021 02:21 |
URI: | http://repository.pkr.ac.id/id/eprint/1605 |
Actions (login required)
View Item |